Minggu, 26 Februari 2012

Game Matematika : Belajar Sambil Bermain


Dalam dunia anak, sangat tipis perbedaan antara bermain dan belajar. Anak dapat belajar sesuatu melalui pengalaman saat dia bermain, serta dapat memainkan suatu kegiatan dalam proses pembelajaran. Seiring perkembangan teknologi, anak mudah sekali menjumpai berbagai sarana permainan, seperti Play Station, Game Online, dan lain - lain. Tanpa pengawasan yang cukup, kegiatan tersebut bisa memberikan efek negatif, salah satunya menurunnya minat belajar anak. Peran serta orangtua sangat diperlukan untuk menunjang kegiatan belajar anak saat di rumah.
 
Membimbing anak belajar tidak harus selalu dengan menggunakan buku, mengerjakan soal latihan, maupun membantu mengerjakan PR. Hal lain yang dapat dilakukan adalah dengan cara memfasilitasi anak dengan media permainan. Berikut ini, saya akan share beberapa Game Matematika yang dapat anda gunakan untuk melatih kemampuan matematika anak.

Download Game Matematika 
  1. MATHE MATHS PRO             DOWNLOAD 
  2. MATHS N FLASH                    DOWNLOAD  
  3. MATH FLASH 12                     DOWNLOAD  
  4. MATHS TUTOR                       DOWNLOAD  
  5. NUM FUN                                 DOWNLOAD  
  6. ROMAN NUMERAL               DOWNLOAD  
  7. METRIC CONVERTER          DOWNLOAD 
  8. MATHMAT                               DOWNLOAD  
  9. MATH FLASH                          DOWNLOAD  
  10. MATHMATICS JUNIOR        DOWNLOAD 
  11. BELAJAR MATEMATIKA     DOWNLOAD

Semoga postingan saya kali ini bermanfaat bagi kita semua.

0 komentar: